[RUANG BINCANG ENERGI #18]
Halo Sobat BEn, pernah denger gak sih kalau perempuan dapat memiliki peran dalam mendukung transisi energi ?
Beralih ke sumber energi terbarukan dan rendah karbon membuka banyak peluang kerja baru. Sayangnya dalam sektor energi, keseteraan gender telah menjadi isu yang sedang berkembang dimana pada sektor ini perempuan masih dipandang sebelah mata. Oleh karena itu, kita perlu menyelesaikan permasalahan tantangan pemberdayaan perempuan, salah satunya melalui pengembangan energi terbarukan.
Dalam RuBEn #18 kali ini, Bincang Energi mengangkat “Women’s Role and Influence in Sustainable Energy Development” sebagai bentuk dukungan terhadap perempuan di sektor energi.
Sobat BEn akan mendapatkan banyak pandangan dari pembicara- pembicara hebat yang berasal dari berbagai sektor diantaranya:
– Yunita Dyah (Sr. Production Engineer at Harbour Energy)
– Ravinska Minerva Azura (GESI and Research Lead at SRE Women)
– Khoiria Oktaviani (Sub Coordinator of Communication and Information Planning
Program at MEMR)
Jadi jangan sampai ketinggalan ya Sobat BEn karena acara akan diadakan pada
Hari/Tanggal : Minggu, 2 April 2023
Waktu : 09.00 – 12.00 WIB
Platform : Zoom Meeting
Untuk mengikuti acara, sobat BEn dapat mendaftar pada link yang tertera pada bio @bincangenergi atau melalui link berikut: