Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) masih menjadi tulang punggung sumber pasokan Indonesia dalam kurun waktu 25-30 tahun ke depan. Keberadaannya masih sangat diperlukan khususnya untuk memenuhi kelistrikan di Pulau Jawa dan Bali. Namun, ditengah masa transisi energi dan pandemi yang menerpa dunia saat ini, bagaimanakah operasional PLTU dapat bertahan?

Dalam Episode-5 Podcast Bincang Energi kali ini, Idho Ferditya Rakhman akan memaparkan lebih jauh pengalamannya sebagai Maintenance Manager di PLTU Paiton yang berkaitan dengan operasional pembangkitan listrik selama pandemi COVID-19 berlangsung dan tantangan yang dihadapi di saat Indonesia sedang bertransisi menuju energi yang lebih bersih, serta prospek PLTU berbahan bakar batubara ke depannya.

EPISODE PODCAST LAINNYA

 

FOLLOW AND SUBSCRIBE
Episodes

Operasional PLTU di Masa Transisi Energi dan Prospek Masa Depan

oleh Bincang Energi time to read: <1 min
0